02 Februari 2019

Motor fan outdoor ac split

T-FRESH SERVICE 🅰C™



Motor fan outdor ac berfungsi sebagai pembuang hawa panas pada kondensor nya.Jika fan outdor ini mati dapat dipastikan ac tidak akan dingin .

Bahkan jika dibiarkan akan merusak bagian lainya .Motor ini berada di depan kondensor unit membelakangi kondensor karena cara kerjanya menyefot hawa panas di kondensor untuk di buang keluar melalui kisi-kisi udara di outdor

ALASAN KENAPA AC HARUS DI CLEANING

Kenapa ac harus di cleaning secara berkala .Ini salah satu alasanya dikarenakan jika kondensor di selimuti debu yang sangat tebal ini akan mengganggu sirkulasi udara panas di sekitar kondensor

Fan outdor tidak akan bisa bekerja maksimal dikarenakan udara panas yang seharusnya si buang oleh fan outdor ini tidak bisa bersirkulasi dengan baik di karenakan tersumbat oleh kotoran debu yang menempel di sirip- sirip kondensor .



Inilah salah satu alasan kenapa ac harus di rawat secara rutin dan berkala

Untuk bagian outdor yang lain akan kita bahas pada postingan selanjutnya

Semoga bermanfaat untuk kita semua

Salam sukses selalu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan tinggalkan komentar disini
Dan bila ingin berkonsultasi tentang artikel yang berhubungan dengan postingan ini kami selalu siap untuk berbagi

Design & Maintenance air conditioner

Layanan Service AC profesional  didukung oleh teknisi  berpengalaman jujur dan bertanggung jawab   Segala keluhan tentang AC anda...

postingan populer